Selasa, 12 Desember 2017

Metode Pencarian Buta dan Heuristik

Pelacakan adalah teknik untuk pencarian. Didalam pencarian ada dua kemungkinan hasil yang didapat yaitu menemukan dan tidak menemukan. Sehingga pencarian merupakan teknik yang penting dalam AI. Hal penting dalam menentukan keberhasilan sistem berdasarkan kecerdasan adalah kesuksesan dalam pencarian dan pencocokan. Pencarian adalah suatu proses mencari solusi dari suatu permasalahan melalui sekumpulan kemungkinan ruang keadaan (state place). Ruang keadaan merupakan suatu ruang yang berisi semua keadaan yang mungkin.

Senin, 30 Oktober 2017

Tugas Grafik

Nama : Kharis Maulana
Kelas : 3KA23
NPM : 13115727

https://drive.google.com/open?id=0B1eevg7BKKduSkI3WlgxbUNDZUU

Jumat, 20 Oktober 2017

Defini PEAS

PEAS merupakan singkatan dari kata Performance measure, Environment, Actuators, Sensor. Ketika kita akan membuat suatu rancangan agent, kita harus mengidentifikasi lingkungan masalah atau yang biasa kita sebut dengan “Task Environment”. Ketika merancang sebuah agent, harus mendefinisikan lingkungan masalah (task environment), yakni:

Definisi, Konsep, dan Contoh Agents

Hasil gambar untuk Konsep agent dalam AI

A. Definisi Agents

Pengertian sebuah AGENT adalah segala sesuatu yang dapat dipandang sebagaimana mengamati lingkungannya melalui sensor dan bertindak atas lingkungan yang melalui efektor. Agen manusia memiliki mata, telinga, dan organ lain untuk sensor, dan tangan, kaki, mulut, dan bagian tubuh lainnya untuk efektor. Sebuah pengganti agen robot kamera dan berbagai pencari inframerah untuk sensor dan berbagai motor untuk efektor.

Jumat, 29 September 2017

Sejarah, Definisi, dan Contoh AI


Berbicara tentang AI atau Artificial Intelligence, banyak sekali implementasinya yang ada di sekitar kita. Contoh yang paling mudah bagi penulis adalah seperti yang ada di video game. Musuh - musuh yang ada di video game diperintahkan untuk mengalahkan kita dengan berbagai cara. Nah, kali ini kita akan membahas lebih dalam apa itu AI atau dalam bahasa indonesia disebut Kecerdasan Buatan.

Rabu, 05 Juli 2017

Service Level Agreement & Operational Level Agreement

1. SLA (Service Level Agreement/Perjanjian Tingkat Pelayanan)

 

Tujuan utama proses SLA adalah untuk membantu menjamin kepuasan pengguna dengan memastikan bahwa pelayanan IT telah dilakukan sesuai dengan syarat dan kondisi yang tertera pada deskripsi atau katalog pelayanan. ITIL mendefinisikan SLA sebagai sebuah perjanjian tertulis antara penyedia layanan TI dan stackholder, mendefinisikan target layanan kunci dan tanggung jawab kedua belah pihak dan harus pada kesepakatan agar saling menguntungkan. Pengamatan proaktif pada pemberian layanan IT dilakukan untuk memastikan target yang telah disepakati sebelum langkah untuk tanggung jawab, kualitas dan ketersediaan secara konsisten dapat terpenuhi.

Minggu, 21 Mei 2017

Perbandingan 3 Framework Manajemen SI

Konsep serta framework yang terkait dengan internal control yang populer saat ini yaitu CoBIT, eSAC dan COSO terdapat perbedaan dan persamaan di dalamnya. Hal tersebut ditinjau dari setidaknya 7 (tujuh) elemen yaitu fokus pengguna utama, sudut pandang atas internal control, tujuan yang ingin dicapai dari sebuah internal control, komponen/domain, fokus pengendalian, evaluasi atas internal control, pertanggungjawaban atas sistem pengendalian. Berikut ini tinjauan perbedaan maupun persamaan dari masing-masing framework :

Jumat, 21 April 2017

Review Jurnal

Judul Jurnal:
“Building A Large-Scale Information System For The Education Sector: A Project Experience”


Penulis :
Pawel Gruszczynski, Bernard Lange, Michal Maciejewski, Cezary Mazurek,
Krystian Nowak, Stanislaw Osinski, Maciej Stroinski, Andrzej Swedrzynski



Pendahuluan

Sistem informasi dengan rskala besar sudah banyak diimplementasikan  pada banyak negara, salah satunya adalah pada sektor pendidikan. Seperti contohnya adalah aplikasi sistem informasi skala besar untuk masuk sekolah tinggi di Polandia.

Kamis, 12 Januari 2017

Trend SI/TI Dalam Bidang Kesehatan dan Media



1. Trend SI/TI Dalam Bidang Kesehatan

Perkembangan teknologi telah merubah bagaimana cara kita hidup dan bekerja. Perkembangan teknologi informasi dunia yang begitu pesat sekarang ini telah merambah ke berbagai sektor. Seiring dengan perkembangan teknologi yang sangat pesat, kita juga dituntut untuk dapat memanfaatkan perkembangan teknologi tersebut. Salah satu cara memanfaatkan perkembangan teknologi informasi adalah penggunaan komputer di berbagai bidang kehidupan.
Salah satunya adalah di bidang kesehatan. Teknologi Informasi juga berpengaruh di Bidang Kesehatan. Sekarang ini Teknologi Informasi di Bidang Kesehatan sangat memiliki peran yang sangat signifikan untuk menolong jiwa manusia serta riset-riset di bidang kedokteran. Teknologi Informasi digunakan untuk menganalisis organ tubuh manusia bagian dalam yang sulit dilihat, untuk mendiagnosa penyakit, menemukan obat yang tepat untuk mengobati penyakit, dan masih banyak lagi.